Categories: Business

Orang Indonesia Makin Akrab dengan ‘Paylater’, Jadi Gaya Hidup Baru?

Kontrak pembiayaan layanan Buy Now Paylater (BNPL) yang melonjak 17 kali lipat dalam 5 tahun terakhir menunjukkan pertumbuhan pesat popularitas layanan pinjaman ini di tengah masyarakat Indonesia.

Seolah telah menjadi gaya hidup, perkembangan masif layanan ini di sisi lain menimbulkan kekhawatiran akan timbulnya ‘debt trap’ (jebakan utang), khususnya bagi pengguna yang terlampau konsumtif dengan literasi keuangan yang kurang memadai.

Admin

Recent Posts

Kelas Menengah Mendominasi Pengguna Pinjol di Indonesia

Indonesia mencatatkan pertumbuhan yang signifikan dalam penggunaan layanan pinjaman online (pinjol), terbesar berasal dari rumah…

9 menit ago

Statistik Hasil Pertandingan Spanyol vs Belanda, Skor 5-4, Adu Penalti dan Spanyol Masuk Empat Besar UEFA Nations League A

Berikut statistik pertandingan antara Spanyol Rival Belanda dengan hasil Spanyol pukul Belanda dalam adu penalti…

51 menit ago

Simak Anggaran PON dari Tahun ke Tahun

Pekan Olahraga Nasional (PON) merupakan ajang olahraga nasional terbesar yang melibatkan seluruh provinsi di Indonesia.…

1 jam ago

Jadwal Pertandingan Semifinal UEFA Nations League A

Sebanyak empat tim memastikan tiket semifinal UEFA Nations League A. Mereka adalah Spanyol, Prancis, Jerman,…

2 jam ago

Daftar Nama Pemain Indonesia vs Bahrain yang Berkompetisi di Luar Negeri

Sepeninggal Mees Hilgers yang cedera, Indonesia hanya punya 28 pemain Buat menghadapi Bahrain Selasa (25/3)…

3 jam ago

Investasi Digital Banyak Dilakukan Kepada Anggaran Darurat dan Pendapatan Tambahan

Investasi digital semakin Terkenal dalam beberapa tahun terakhir, seiring dengan kemajuan teknologi dan akses internet…

3 jam ago

This website uses cookies.